
Desa Tegal Rejo
Tugumulyo, Kabupaten Musi Rawas - 16
Admin | 11 Februari 2022 | 257 Kali Dibaca

Artikel
Admin
22 11-0 17:33:42
257 Kali Dibaca
Tugumulyo – Seluruh Kepala Desa / Lurah bersama Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) menghadiri undangan Musrenbang Kecamatan Tugumulyo, yang dilaksanakan pada hari ini Jum’at (11/2/2022).
Musrembang Tingkat Kecamatan kali ini di laksanakan dibalai serbaguna Desa Trikoyo dengan Tema Musrenbang Kecamatan Tugumulyo, Peningkatan Infrastruktur untuk Musi Rawas Mantap
Acara yang dimulai pukul 08:00 WIB ini dihadiri oleh Wakil Bupati Musi Rawas Hj. Suwarti, BAPPEDA Musi Rawas Hartoyo, S.Pd, M,Pd, DPRD Musi Rawas Yudi Fratama, SH (Anggota DPRD Komisi I), Ketua Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Musi Rawas KH. Misbahul Arifin, KUA Tugumulyo Hamdani, S.Ag, Danramil Tugumulyo Kapt. Inf. Rozali, Kapolsek Tugumulyo AKP Albert, SH, M,Si, beserta seluruh Dinas Dalam Kabupaten Musi Rawas.
Dalam Sambutannya, Camat Tugumulyo Heriansyah, SE, M.Si mengungkapkan bahwa seluruh usulan Kepala Desa sudah diajukan dalam sistem SIPD, oleh karena itu dalam Musrenbang ini akan membahas dan menyepakati usulan prioritas program kegiatan pembangunan yang menjadi prioritas pembangunan dalam wilayah Kecamatan Tugumulyo.
“Kemudian menyepakati pengelompokan prioritas program dan kegiatan pembangunan dalam wilayah Kecamatan berdasarkan tugas dan fungsi perangkat daerah, yang selanjutnya untuk menyepakati tim delegasi Kecamatan yang akan mewakili wilayah Kecamatan dalam forum Musrenbang Kabupaten” ucap Hariansyah.
Masih dalam sambutannya, di Kecamatan Tugumulyo ini saya Camat yang ke 18-an, kita ada data Camat, kemudian di Tugumulyo ini dalam bidang perekonomian pertanian dengan luas 2.818 Hektar, Bidang Sosial Budaya ada 36 Masjid, Mushola 107, Gereja 7, dan Kathol 1, kemudian sarana pendidikan sekolah Paud ada 21, sekolah SD 32, Sekolah SMP swasta 13, Sekolah SMA Negeri swasta kemudian sekolah SMK, pondok pesantren dan sekolah MIN swasta ada di Tugumulyo.
“Tugumulyo memilliki jumlah penduduk dengan luas wilayah 6.770 Hektar, jumlah penduduk 45.284 jiwa, laki-laki 22.898 jiwa ,dan perempuan 22.386 jiwa”sambung Heriansyah.
Dalam kesempatan ini Wakil Bupati Musi Rawas Hj. Suwarti juga secara resmi membuka acara Musrenbang Kecamatan Tugumulyo.
“Dalam musrenbang ini adalah lanjutan dari musrenbang desa yang nantinya dilanjutkan di musrenbang kabupaten dan seterusnya sampai provinsi dan sampai pusat, maka dari itu semua usulan ini lewat Kepala Desa, karena Kepala Desa adalah ujung tombak pemerintahan yang ada di lapisan paling bawah yang dibantu oleh seluruh perangkat yang ada desa, maka dari itu musrenbang ini rutin, tetapi jangan hanya diikuti secara ceremonial saja, jadi harus benar-benar mempunyai niat yang sama, tujuan yang sama kita bisa memperjuangkan, apa-apa yang menjadi prioritas, apa-apa yang menjadi PR Kades dan seluruh wilayah yang ada di Tugumulyo ini” tutup Hj. Suwarti.
Komentar Facebook
Statistik Desa

Populasi
1765

Populasi
1727

Populasi
3492
1765
LAKI-LAKI
1727
PEREMPUAN
3492
TOTAL
Aparatur Desa

Kepala Desa
AGUS SALIM

Sekretaris Desa
SYEHUDIN

Kaur Tata Usaha dan Umum
ISNANTO

Kaur Keuangan
ARIYANTI

Kaur Perencanaan
CITRA ARINESTA

Kasi Pemerintahan
RENDRI DWANTOMI

Kasi Pelayanan
DODI AKHMAD

Kasi Kesejahteraan
FERI AGUS FAUZAN

Kadus I
DODI SAPUTRA

Kadus II
HAMDAN KUMAIDI

Kadus III
AMRIN SAHUDI

Staf Kaur Keuangan
AHMAD KOSIM

Kadus IV
HARIYANTO

Kadus V
YUDA PERMANA



Desa Tegal Rejo
Tugumulyo, Kabupaten Musi Rawas, 16
Hubungi Perangkat Desa untuk mendapatkan PIN
Masuk
Arsip Artikel

20.360 Kali
Format DPA (Dokumen Pelaksanaan Anggaran) dan DPAL (Dokumen Pelaksanaan Anggaran Lanjutan)

706 Kali
17 Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Atau SDGs, Kenali dan Pahami Maksudnya

605 Kali
Mari Siapkan Diri Untuk Berolahraga Rekreasi dengan Cara Mendaki

461 Kali
Penetapan Calon Penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun Anggaran 2022
.jpeg)
451 Kali
REMBUK STUNTING DI DESA TEGAL REJO

410 Kali
Dasar dalam menentukan penerima zakat fitrah
.jpg)
284 Kali
Rembuk Stunting Desa Tegal Rejo : Pencegahan Stunting Untuk Menghasilkan Generasi Emas

26 Kali
PBB 2025 Resmi Dimulai, Pemdes Tegal Rejo Pastikan Warga Dapat SPPT Tepat Waktu

124 Kali
HUT Ke 82 MUSI RAWAS : Terus Tumbuh dan Maju untuk Pembangunan Mura MANTAB Berkelanjutan

51 Kali
Pembangunan Dimulai : Titik 0% Normalisasi Sungai Jadi Prioritas Dana Desa Tegal Rejo 2025

88 Kali
lanjutan Dasar dalam menentukan penerima zakat fitrah (Ibnu Sabil)

410 Kali
Dasar dalam menentukan penerima zakat fitrah
.jpg)
55 Kali
Pengesahan APBDes 2025 Desa Tegal Rejo

238 Kali
MUSDESUS BLT DD DAN KETAHANAN PANGAN TA 2025 DESA TEGAL REJO
Sinergi Program
Komentar
Statistik Pengunjung
Hari ini | : | 23 |
Kemarin | : | 644 |
Total | : | 258,922 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 18.220.1.197 |
Browser | : | Mozilla 5.0 |
Kirim Komentar